Cari Blog Ini
Lahirnya Sistem Tata Surya
Ahli astronomi percaya bahwa matahari terbentuk sekitar 5 milyar tahun yang laludari sejumlah besar awan gas dan debu. Sambil menyusut, matahari menarik lebih banyak gas dan debu menuju pusat menjadi semakin panas hingga mulai membentuk pusat orbit. Intesitas panas dan energi dibangkitkan dari pusat. selagi hangat, matahari terus menghembuskan angin partikel energetik melalui cakram gas dan debu yang sedang berputar menyebabkan cakram-cakram gas terdorong keluar, lalu memdingin dan lambat laun membentuk planet-planet besar seperti Neptunus dan Jupiter. Debu dan es yang tertinggal di cakram mulai membentuk bongkahan yang berpendar. Bongkahanitu bertabrakan dan bergabung bersama. Proses pembentukan planet-planet ini membutuhkan waktu sekitar 150 juta tahun lamanya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar